CONTOH PEMBUATAN SPOT NEWS
Lokasi : Jawa Barat News Reader : Fatma Auliah Safitri Durasi Tanggal : 7 Juni 2017 Rep./Cam : Vita/Santika Redaktur : Dra. Ine Elyane, M.Si Sumber : TVRI. 92.3 FM Video Audio/Narasi 15” RAMBU-RAMBU JALAN MULAI DITAMBAH News Reader (Anchor) : FATMA. intro Jeda,Backsound Fade in - fade out--- 06:30 JUMAT, 7 JUNI 2017 BERITA PAGI TVRI.92.3FM RADIO / KEMBALI HADIR DI RUANG DENGAR ANDA/ BERSAMA SAYA FATMA/ AKAN MENYAMPAIKAN SEKILAS BERITA// SELAMAT PAGI PENDENGAR/ KAMI BARU SAJA MENERIMA LAPORAN/ PADA PUKUL LIMA KURANG LIMA MENIT KEMARIN SORE/ POLRES CIMAHI MEMASANG RAMBU PEMBATAS DI JALAN AMIR MAHMUD DI KOTA CIMAHI BANDUNG/ DIKARENAKAN TINGKAT KEMACETAN DAN ANGKA KECELAKAAN LALU LINTAS MENINGKAT DI BULAN RAMAD